Biaya Kuliah Magister Kenotariatan Universitas Udayana

Profil  Magister Kenotariatan Universitas Udayana (Unud)

Visi

Terwujudnya Program Magister Kenotariatan pada Tahun 2015 menghasilkan lulusan yang bertaqwa, berbudaya, unggul, dan mandiri di bidang penguasaan pengetahuan , penelitian, advokasi , dan ketrampilan penyusunan akta di bidang Hukum Kenotariatan .

Misi

Berdasarkan visi yang ditetapkan, maka misi dari Program Magister Kenotariatan Universitas Udayana adalah :
  • Mengelola Program Magister Kenotariatan dengan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berbudaya untuk secara profesional dapat menciptakan suasana penyelenggaraan pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat yang kondusif serta berkinerja tinggi;
  • Mengembangkan pengetahuan Ilmu Hukum pada umumnya dan H ukum K enotariatan pada khususnya;
  • Menghasilkan lulusan yang mampu memberikan pelayanan di bidang Hukum Kenotariatan yang memadai, profesional, dan menjamin kepastian hukum bagi masyarakat maupun kalangan dunia usaha di bidang kepariwisataan ;
  • Menciptakan sumber daya manusia civitas akademika Program Magister Kenotariatan yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Mahaesa dan berbudaya untuk menyelenggarakan program studi secara profesional dan berkualitas.
Program Magister Kenotariatan Universitas Udayana (Unud) saat ini terakreditasi dengan nilai B dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT).

Kurikulum Program Magister Kenotariatan Universitas Udayana adalah sebagai berikut :
1. Semester I
2. Semester II
3. Semester III
Program Penyetaraan
Biaya Kuliah Magister Kenotariatan (M.Kn) Universitas Udayana (Unud)
-  biaya pendaftaran Rp.700.000,-
- Uang Kuliah Tunggal (UKT) sebagai pengganti SPP dibayar tiap semester sebesar Rp.11.875.000,-
- biaya registrasi Rp.150.000,-  (dibayar sekali di awal masuk)
- pengembangan SIMAK sebesar Rp.30.000,- (dibayar sekali di awal masuk)
- pengembangan layanan IT Rp.60.000,- (dibayar sekali di awal masuk)
- kartu mahasiswa Rp.60.000,- (dibayar sekali di awal masuk)
- biaya wisuda (dibayar pada akhir kuliah, besaran ditentukan kemudian)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Biaya Kuliah Magister Kenotariatan Universitas Udayana"

Post a Comment