Biaya Kuliah Magister Manajemen Universitas Padjadjaran (MM Unpad) Bandung

Profil Magister Manajemen - MM FE UNPAD
Program Magister Manajemen Unpad dikukuhkan oleh SK Dirjen Dikti No. 525/DIKTI/Kep/1993 pada tanggal 10 September 1993 Adapun tujuan dari pendirian Program Magister Manajemen (MM Unpad) ini adalah untuk menerapkan dan mengembangkan konsep-konsep manajemen baik yang berorientasi laba maupun nirlaba dalam berbagai organisasi, baik yang bisnis maupun non bisnis seperti : industri manufaktur, perbankan, agrobisnis maupun bagi pelayanan publik diantaranya organisasi di lingkungan pemerintahan, rumah sakit , dan pelayanan publik lainnya. Mereka yang berhasil menyelesaikan program ini berhak menyandang gelar MAGISTER MANAJEMEN (MM) yaitu gelar akademis Strata-2 (S2) dengan kemampuan profesional sesuai dengan spesialisasi atau peminatan yang diambilnya serta diperbolehkan meneruskan studi ke jenjang selanjutnya yaitu ke program pascasarjana Strata-3 (Doktor), bagi yang memenuhi syarat.
Akreditasi pertama berdasarkan SK No. 032/BAN-PT/Ak-I/S2/X/2000 tanggal 19 Oktober 2000 diperoleh nilai U (Unggul). Selanjutnya berdasarkan SK No. 001/BAN-PT/Ak-V/2006 tanggal 04 Mei 2006 dan Sertifikat Akreditasi No. 00546/Ak-V/S2-001/UPAMMJ/V/2006 diperoleh Akreditasi A (Sangat Baik). Akreditasi ini kemudian diperpanjang lagi pada tanggal 23 September 2011 melalui Sertifikat Akreditasi BAN-PT No. 016/BAN-PT/Ak-IX/S2/IX/2011 yang menyatakan Program MM FEB Unpad terakreditasi dengan peringkat A.

Program Magister Manajemen Universitas Padjadjaran (MM Unpad) menawarkan 11 konsentrasi yaitu:
Konsentrasi:
• Manajemen Sumber Daya Manusia
• Manajemen Pemasaran
• Manajemen Keuangan
• Manajemen Operasi
• Manajemen Perbankan
• Manajemen Rumah Sakit
• Manajemen Internasional
• Manajemen Kewirausahaan
• Manajemen Syariah
• Manajemen Resiko
• Manajemen Aset dan Penilaian *

Persyaratan Masuk Magister Manajemen Unpad

Penjelasan Umum

1.      Pendaftaran calon mahasiswa untuk Program Magister Tahun Akademik 2016/ 2017 akan dilakukan secara on-line
2.      Proses seleksi terdiri atas seleksi administrasi (proposal penelitian dan nilai TOEFL/ IELTS) dan ujian wawancara.

Persyaratan Pendaftaran

1.      Pas foto terbaru berwarna ukuran 3×4 cm (di upload pada saat mendaftar online).
2.      Memiliki ijazah kelulusan (Foto kopi ijazah yang telah dilegalisasi dibawa ketika ujian wawancara).
3.      IPK calon mahasiswa (Transkrip akademik yang telah dilegalisasi wajib di bawa ketika ujian wawancara):
·         IPK S1 minimum 2,75 untuk pendaftar Program Magister.
4.      Memiliki nilai/sertifikat TOEFL/ IELTS sebagai berikut :
A.     Program Magister nilai TOEFL diajurkan di atas 450 atau IELTS yang setara. Sertifikat TOEFL/ IELTS asli harap dibawa ketika ujian wawancara.
5.      Menyertakan Proposal Usulan Penelitian untuk Tesis dan atau artikel atau karya ilmiah yang pernah dipublikasikan yang menjadi masterpiece. Judul dan Ringkasan penelitian yang memuat latar belakang, permasalahan yang akan dipecahkan, tujuan dan metode penelitian di upload ketika mendaftar on-line. Ringkasan tidak lebih dari 350 kata. Proposal lengkap sebanyak 2 (dua) eksemplar dibawa ketika ujian wawancara.
6.      Kelas yang dibuka adalah sbb:
·         Reguler A
·         Reguler B
7.      Pendaftar yang lulus tes pendaftaran, wajib mengikuti Pra-MM yang diselenggarakan setiap hari Sabtu & Minggu Pkl. 07:00 – 18:00.
Informasi lebih lengkap dan pendaftaran online buka website SMUP (http://smup.unpad.ac.id).


Biaya Kuliah Magister Manajemen Unpad
(untuk sementara kami hanya ada data biaya kuliah di tahun 2010, kemungkinan tahun 2016 tidak jauh berbeda)
Biaya Pendidikan Pascasarjana – S2
Berdasarkan keputusan Rektor Universitas Padjadjaran Nomor : 293/H6.1/Kep/HK/2010
Biaya studi yang harus ditanggung oleh mahasiswa Pascasarjana-S2 yang diterima melalui SMUP sebagai berikut :
1.      SPP (Sumbangan Penyelenggaraan Pendidikan) yang dibayarkan pada setiap semester sesuai tabel dibawah  Khusus Fakultas Teknik Geologi Non Reguler menggunakan SPP sistem paket
2.      DMB (Dana Mahasiswa Baru) yang dibayarkan satu kali pada saat registrasi mahasiswa baru  sebesar Rp. 2.000.000,00
3.      DPP (Dana Pengembangan Pendidikan) yang dibayarkan satu kali pada saat registrasi mahasiswa baru. (lihat tabel dibawah)
4.      Biaya Matrikulasi sesuai tabel dibawah
Fakultas
Strata / Prodi / Konsentrasi
Jenis Kelas
SPP
DPP
Matrikulasi
Keterangan
Hukum
Ilmu Hukum
Kelas Reguler
7,000,000
2,500,000
2,500,000
Hukum Bisnis
Kelas A
17,500,000
2,500,000
1,000,000
Kelas B
20,000,000
2,500,000
1,000,000
Hukum Pidana
Kelas A
17,500,000
2,500,000
1,000,000
Kelas B
20,000,000
2,500,000
1,000,000
Magister Kenotariatan
6,000,000
10,000,000
1,000,000
Hukum Kesehatan
16,250,000
2,500,000
1,000,000
Ekonomi
Ilmu Ekonomi
Kelas Reguler
7,000,000
3,500,000
2,500,000
a.)(Lihat catatan dibawah)
Magister Manajemen
Kelas Pagi
7,000,000
23,000,000
0
Kelas Sore
7,000,000
27,000,000
0
Kelas Eksekutif
7,000,000
29,000,000
0
Magister Akuntansi
7,000,000
20,500,000
2,500,000
Magister Ekonomi Terapan
Kelas Reguler
7,000,000
15,000,000
2,500,000
Kelas Eksekutif
7,000,000
17,000,000
2,500,000
Kedokteran
Ilmu Kedokteran Dasar
7,000,000
2,500,000
2,500,000
b.)(Lihat catatan dibawah)
Magister Ilmu Kebidanan
7,000,000
10,000,000
2,500,000
Ilmu Kesehatan Masyarakat
10,000,000
0
2,500,000
c.)(Lihat catatan dibawah)
MIPA
Ilmu Kimia
7,000,000
2,500,000
2,500,000
Statistika Terapan
Reguler
7,500,000
9,500,000
0
Kerjasama
7,500,000
7,500,000
0
Pertanian
Ilmu Pertanian (Reguler)
Reguler
7,000,000
2,500,000
2,500,000
Ekonomi Pertanian (BKU Agribisnis)
7,500,000
6,000,000
2,500,000
FKG
Reguler
Reguler
7,500,000
2,500,000
2,500,000
FISIP
Reguler
Sebidang
7,500,000
2,500,000
2,500,000
Tidak Sebidang
7,500,000
2,500,000
6,000,000
Non Reguler
Sebidang
10,000,000
2,500,000
2,500,000
Tidak Sebidang
10,000,000
2,500,000
6,000,000
SASTRA
Reguler
Reguler
5,500,000
2,000,000
2,500,000
Psikologi
Psikologi Profesi (Non Reguler)
Non Reguler
7,500,000
6,000,000
0
Psikologi Profesi (Reguler)
Reguler
6,000,000
4,000,000
2,500,000
Sains
7,000,000
2,500,000
2,500,000
Peternakan
Reguler
Reguler
7,000,000
2,500,000
2,500,000
FIKOM
Ilmu Komunikasi
Reguler
7,000,000
2,500,000
2,500,000
Kelas Khusus
10,000,000
0
2,500,000
Komunikasi Bisnis
10,000,000
0
2,500,000
Public Relation
10,000,000
0
2,500,000
Ilmu Informasi dan Perpustakaan
10,000,000
0
2,500,000
F I K
Ilmu Keperawatan
9,000,000
3,000,000
1,500,000
FPIK
Reguler
Reguler
7,000,000
2,500,000
2,500,000
FTG
Reguler
Reguler
7,000,000
2,500,000
2,500,000
Non Reguler
Non Reguler
40,000,000
0
0
Pascasarjana
Magister Ilmu Lingkungan
Reguler
6,500,000
5,000,000
2,300,000
Catatan :
a.) DPP Dibayar 2 kali @ 50% per semester
b.) Masa studi maksimal 10 semester
c.) Masa studi maksimal 10 semester untuk masa studi 4 semester :
·         dikenakan biaya tambahan Rp. 5.000.000 apabila lebih dari 3 semester belum SUP dan belum menyelesaikan studi
·         dikenakan biaya tambahan Rp. 2.500.000 apabila lebih dari 3 semester belum menyelesaikan studi tetapi telah menyelesaikan SUP
·         dikenakan biaya registrasi ulang apabila lebih dari 3 semester telah menyelesaikan SUP dan Pra Tesis



Subscribe to receive free email updates:

1 Response to "Biaya Kuliah Magister Manajemen Universitas Padjadjaran (MM Unpad) Bandung"

  1. ASSALAMUALAIKUM SAYA INGIN BERBAGI CARA SUKSES SAYA NGURUS IJAZAH saya atas nama RIDWAN asal dari jawa timur sedikit saya ingin berbagi cerita masalah pengurusan ijazah saya yang kemarin hilang mulai dari ijazah SD sampai SMA, tapi alhamdulillah untung saja ada salah satu keluarga saya yang bekerja di salah satu dinas kabupaten di wilayah jawa timur dia memberikan petunjuk cara mengurus ijazah saya yang hilang, dia memberikan no hp BPK DR SUTANTO S.H, M.A beliau selaku kepala biro umum di kantor kemendikbud pusat jakarta nomor hp beliau 0853-2174-0123, alhamdulillah beliau betul betul bisa ngurusin masalah ijazah saya, alhamdulillah setelah saya tlp beliau di nomor hp 0853-2174-0123, saya di beri petunjuk untuk mempersiap'kan berkas yang di butuh'kan sama beliau dan hari itu juga saya langsun email berkas'nya dan saya juga langsun selesai'kan ADM'nya 50% dan sisa'nya langsun saya selesai'kan juga setelah ijazah saya sudah ke terima, alhamdulillah proses'nya sangat cepat hanya dalam 1 minggu berkas ijazah saya sudah ke terima.....alhamdulillah terima kasih kpd bpk DR SUTANTO S.H,M.A berkat bantuan bpk lamaran kerja saya sudah di terima, bagi saudara/i yang lagi bermasalah malah ijazah silah'kan hub beliau semoga beliau bisa bantu, dan ternyata juga beliau bisa bantu dengan menu di bawah ini wassalam.....

    1. Beliau bisa membantu anda yang kesulitan :
    – Ingin kuliah tapi gak ada waktu karena terbentur jam kerja
    – Ijazah hilang, rusak, dicuri, kebakaran dan kecelakaan faktor lain, dll.
    – Drop out takut dimarahin ortu
    – IPK jelek, ingin dibagusin
    – Biaya kuliah tinggi tapi ingin cepat kerja
    – Ijazah ditahan perusahaan tetapi ingin pindah ke perusahaan lain
    – Dll.
    2. PRODUK KAMI
    Semua ijazah DIPLOMA (D1,D2,D3) S/D
    SARJANA (S1, S2)..
    Hampir semua perguruan tinggi kami punya
    data basenya.
    UNIVERSITAS TARUMA NEGARA UNIVERSITAS MERCUBUANA
    UNIVERSITAS GAJAH MADA UNIVERSITAS ATMA JAYA
    UNIVERSITAS PANCASILA UNIVERSITAS MOETOPO
    UNIVERSITAS TERBUKA UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
    UNIVERSITAS TRISAKTI UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA
    UNIVERSITAS BUDI LIHUR ASMI
    UNIVERSITAS ILMUKOMPUTER UNIVERSITAS DIPONOGORO
    AKADEMI BAHASA ASING BINA SARANA INFORMATIKA
    UPN VETERAN AKADEMI PARIWISATA INDONESIA
    INSTITUT TEKHNOLOGI SERPONG STIE YPKP
    STIE SUKABUMI YAI
    ISTN STIE PERBANAS
    LIA / TOEFEL STIMIK SWADHARMA
    STIMIK UKRIDA
    UNIVERSITAS NASIONAL UNIVERSITAS JAKARTA
    UNIVERSITAS BUNG KARNO UNIVERSITAS PADJAJARAN
    UNIVERSITAS BOROBUDUR UNIVERSITAS INDONESIA
    UNIVERSITAS MUHAMMADYAH UNIVERSITAS BATAM
    UNIVERSITAS SAHID DLL

    3. DATA YANG DI BUTUHKAN
    Persyaratan untuk ijazah :
    1. Nama
    2. Tempat & tgl lahir
    3. foto ukuran 4 x 6 (bebas, rapi, dan usahakan berjas),semua data discan dan di email ke alamat email bpk sutantokemendikbud@gmail.com
    4. IPK yang di inginkan
    5. universitas yang di inginkan
    6. Jurusan yang di inginkan
    7. Tahun kelulusan yang di inginkan
    8. Nama dan alamat lengkap, serta no. telphone untuk pengiriman dokumen
    9. Di kirim ke alamat email: sutantokemendikbud@gmail.com berkas akan di tindak lanjuti setelah pembayaran 50% masuk
    10. Pembayaran lewat Transfer ke Rekening bagian blangko ijazah.
    11. PENGIRIMAN Dokumen Via JNE
    4. Biaya – Biaya
    • SD = Rp. 1.500.000
    • SMP = Rp. 2.000.000
    • SMA = Rp. 3.000.000
    • D3 = 6.000.000
    • S1 = 7.500.000(TERGANTUN UNIVERSITAS)
    • S2 = 12.000.000(TERGANTUN UNIVERSITAS)
    • S3 / Doktoral Rp. 24.000.000
    (kampus terkenal – wajib ikut kuliah beberapa bulan)
    • D3 Kebidanan / keperawatan Rp. 8.500.000
    (minimal sudah pernah kuliah di jurusan tersebut hingga semester 4)
    • Pindah jurusan/profesi dari Bidan/Perawat ke Dokter. Rp. 32.000.000

    ReplyDelete